Pemerintah Desa Drien Tujoh Gelar Operasi Pasar Murah.

Rabu, 26 Maret 2025 - 19:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suka Makmue- Mitra Mabes. Com” Pemerintah desa Drien Tujoh gelar operasi pasar murah, kegiatan ini pasar murah melalui subsidi dana desa yaitu alokasi ketahanan pangan tahun 2025 Gampong Drien Tujoh kecamatan Tripa makmur”Rabu 26 Maret 2025

Pasar murah menyediakan 36 paket berupa Strop, gula dan minyak makan, harga tebus Rp 20,000 per paket, diutamakan bagi keluarga miskin / kurang mampu. Kegiatan ini di hadiri kepala desa, aparatur desa serta para warga.

Menurut kepala desa Drien Tujoh Juliadi menyebutkan bahwa kami mengutamakan warga penerima atau penebus dari warga kurang mampu, sehingga warga desa Drien Tujoh bisa merasakan subsidi walaupun bukan bentuk bantuan, tujuan adalah untuk pemerataan” Kata Juliadi

Dia menambahkan kebutuhan pokok yang di jual di pasar murah ini dapat di pergunakan dan dapat di manfaatkan dengan baik. Program ini juga merupakan program prioritas setiap bulan Ramadhan dan hari raya Idul Adha, kita berharap program ini tidak hanya sampai disini tetapi bisa terus berjalan di setiap tahunya” Harapnya

Menurut salah seorang warga Darnisah dirinya merasa senang karena pasar murah ini telah membatu kami bila dibandingkan dengan harga di pasar dan saya juga ucapkan terimakasih atas kepedulian pemerintah desa yang telah menganggarkan untuk kegiatan pasar murah melalui subsidi dana desa, semoga kegiatan ini bisa terus berlanjut di tahun yang akan datang ” Harapnya

Editor : Ainon

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Kepala Sekolah SDN 016 Bangko Pusako Menyambut Baik Kunjungan Silaturahmi Tim Awak Media
SOP atau Alibi ? Inspektorat Batubara Diduga Menyalahgunakan Wewenang Dengan Menyita HP Wartawan
Satreskrim Polres Kampar Tangkap Pelaku Pengeroyokan di Desa Sinama Nenek
Patroli Blue Light Polres Langkat Tingkatkan Rasa Aman Warga pada Malam Hari
Polres Pagar Alam Libatkan Pegawas Eksternal, 34 Pelamar Bintara Brimob Polri Lulus Rikmin
Hujan Deras Guyur Aceh Utara, Ayah Wa: Camat Tidak ada Yang Tinggalkan Tempat Tugas
Satlantas Polres Pagar Alam Gelar Patroli Antisipasi Kemacetan di SPBU Simpang Manna
Harimau Liar Berkeliaran Sepekan di Sijudo — Warga Ketakutan, Pemerintah Belum Hadir, Keuchik: “Jangan Tunggu Ada Korban!”

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 22:12 WIB

Kepala Sekolah SDN 016 Bangko Pusako Menyambut Baik Kunjungan Silaturahmi Tim Awak Media

Sabtu, 22 November 2025 - 21:26 WIB

SOP atau Alibi ? Inspektorat Batubara Diduga Menyalahgunakan Wewenang Dengan Menyita HP Wartawan

Sabtu, 22 November 2025 - 19:38 WIB

Satreskrim Polres Kampar Tangkap Pelaku Pengeroyokan di Desa Sinama Nenek

Sabtu, 22 November 2025 - 18:59 WIB

Patroli Blue Light Polres Langkat Tingkatkan Rasa Aman Warga pada Malam Hari

Sabtu, 22 November 2025 - 17:47 WIB

Polres Pagar Alam Libatkan Pegawas Eksternal, 34 Pelamar Bintara Brimob Polri Lulus Rikmin

Berita Terbaru