Dirut Bank Kalbar Rokidi Dinobatkan sebagai Salah Satu 50 CEO Terbaik Versi The Iconomics

Senin, 24 Maret 2025 - 19:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PONTIANAK, mitramabes. Com – Setelah
Dirut Bank Kalbar, Rokidi kembali dinobatkan sebagai salah seorang dari 50 CEO terbaik versi The Iconomics
Media didukung oleh Axia Research dalam acara CEO Conference & 6 th Anniversary Indonesia Best 50 CEO Awards 2025, yang digelar di Jakarta (18/3/2025).

Founder & CEO The Iconomics, Bram S Putro mengatakan, bahwa penobatan x penghargaan ini diberikan kepada CEO yang menunjukkan keterampilan kepemimpinan yang luar biasa.

Dirut Bank Kalbar, Rokidi menyampaikan terima kasihnya atas penghargaan CEO Terbaik yang diberikan oleh The Iconomics bersama Axia Research dalam acara 6 th Anniversary Indonesia Best 50 CEO Awards 2025.

“Penghargaan ini memberi arti,bahwa kepemimpinan bukan hanya sekadar tentang strategi dan pencapaian bisnis semata, tapi juga tentang bagaimana kita bisa menciptakan budaya kerja yang inklusif, memberdayakan dan menginspirasi setiap orang untuk meningkatkan diri mencapai kemajuan,” tutur Rokidi, Senin (24/3/2025)

“Penghargaan ini kami persembahkan kepada seluruh karyawan yang telah senantiasa berkomitmen memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat. Dan kepada masyarakat Kalimantan Barat yang telah mempercayai dan memberikan dukungan penuh kepada Bank Kalbar untuk ikut membangun meningkatkan perekonomian daerah,” katanya.

Rokidi menyampaikan, bahwa penghargaan yang diraih pastinya akan menjadi pendorong atau motivasi bagi Bank Kalbar dengan slogan Bank Kite Punye Kite, ini untuk terus meningkatkan kinerja, melayani kepentingan masyarakat, mendukung UMKM dan menjalin kolaborasi dengan berbagai pihak, yang berdampak pada pertumbuhan perekonomian daerah Kalimantan Barat.ucapnya. (Mulyadi/Mohsin)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pengambilan Sumpah di Rumah Gadang dan Semarak Alek Batagak Penghulu Persukuan Simabua Sulit Air
Lagi-Lagi Kilang Sagu Di Bawah Koperasi Harmonis Diduga Langgar Aturan Ketenagakerjaan, Dinas Koperasi Dan UKM Kepulauan Meranti Diminta Tindak Tegas
Dukung Swasembada Pangan, Polsek Pegasing Matangkan Lahan untuk Penanaman Jagung
Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM
Semarak Hari Bhayangkara ke-79, Polres Aceh Tengah Gelar Nobar Wayang Kulit Lakon “Amartha Binangun”
Proyek Jalan Vila Mega Mas Ampera Raya Dipertanyakan: Tak Ada Plang Proyek, Aspal Diduga Tipis, dan Pekerja Tanpa Safety
Aplikasi SRIKANDI Meningkatkan Efektifitas dan Efisiensi Sistem Pemerintahan
Tokoh Masyarakat Desa Cot Rambong ” PT Ambiya Putra Tak Tau Dimana Rimbanya” 

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 22:02 WIB

Pengambilan Sumpah di Rumah Gadang dan Semarak Alek Batagak Penghulu Persukuan Simabua Sulit Air

Sabtu, 5 Juli 2025 - 21:35 WIB

Lagi-Lagi Kilang Sagu Di Bawah Koperasi Harmonis Diduga Langgar Aturan Ketenagakerjaan, Dinas Koperasi Dan UKM Kepulauan Meranti Diminta Tindak Tegas

Sabtu, 5 Juli 2025 - 18:17 WIB

Dukung Swasembada Pangan, Polsek Pegasing Matangkan Lahan untuk Penanaman Jagung

Sabtu, 5 Juli 2025 - 17:44 WIB

Warga tanjung barat,meminta tim Tipidter mabes polri tangkap pelaku Penjual Obat Keras Berkedok Warung UMKM

Sabtu, 5 Juli 2025 - 10:22 WIB

Semarak Hari Bhayangkara ke-79, Polres Aceh Tengah Gelar Nobar Wayang Kulit Lakon “Amartha Binangun”

Berita Terbaru