Satresnarkoba Polres Labuhanbatu Mengamankan Seorang Laki-laki berinisial TN Diduga Pengedar Narkoba Jenis Sabu

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes.com labuhanbatu.Terduga Pelaku berinisial TN diamankan Satresnarkoba di Dusun I Desa Sei Sakat Kec. Panai Hilir Kab. LabuhanBatu. Pada hari Senin 10 Maret 2025.

 

Kapolres Labuhanbatu AKBP Dr. Bernhard L. Malau, S.I.K., M.H melalui Kasihumas Kompol Syafrudin membenarkan adanya penangkapan seorang laki-laki berinisial TN 29 tahun Warga Kampung Sawah Kel. Padang Bulan Kec. Rantau Utara Kab. Labuhanbatu.

 

Adapun kronologis singkat penangkapan pelaku bermula Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Labuhanbatu dibawah pimpinan Kasat Narkoba AKP Sopar Budiman mendapatkan informasi tentang adanya Penjual Narkoba Sabu-sabu di Kecamatan Panai Hilir, penangkapan tersebut dipimpin langsung Kanit II Satresnarkoba Ipda R. Situngkir dengan cara Undercover Buy petugas kepada terduga pelaku.

 

Barang bukti yang diamankan petugas 5 bungkus plastik klip sedang di duga berisikan narkotika jenis sabu dengan berat total 47,64: gram/bruto, 1 bungkus kotak rokok, 1 buah plastik warna birudan 1 buah plastik warna hitam.

 

Lanjut Kasihumas, menurut keterangan terduga Pelaku mendapatkan barang haram tersebut dari JF warga Kabupaten Labuhanbatu Selatan yang saat ini sedang dilakukan pengejaran petugas.

 

Dan Kini Terduga Pelaku dan barang bukti sudah diamankan di Polres Labuhanbatu untuk Proses hukum lebih lanjut, Tutupnya.

Satresnarkoba Polres Labuhanbatu Mengamankan Seorang Laki-laki berinisial TN Diduga Pengedar Narkoba Jenis Sabu

Tribratanewspolreslabuhanbatu.
— Terduga Pelaku berinisial TN diamankan Satresnarkoba di Dusun I Desa Sei Sakat Kec. Panai Hilir Kab. LabuhanBatu. Pada hari Senin 10 Maret 2025.

Kapolres Labuhanbatu AKBP Dr. Bernhard L. Malau, S.I.K., M.H melalui Kasihumas Kompol Syafrudin membenarkan adanya penangkapan seorang laki-laki berinisial TN 29 tahun Warga Kampung Sawah Kel. Padang Bulan Kec. Rantau Utara Kab. Labuhanbatu.

Adapun kronologis singkat penangkapan pelaku bermula Tim Opsnal Satresnarkoba Polres Labuhanbatu dibawah pimpinan Kasat Narkoba AKP Sopar Budiman mendapatkan informasi tentang adanya Penjual Narkoba Sabu-sabu di Kecamatan Panai Hilir, penangkapan tersebut dipimpin langsung Kanit II Satresnarkoba Ipda R. Situngkir dengan cara Undercover Buy petugas kepada terduga pelaku.

Barang bukti yang diamankan petugas 5 bungkus plastik klip sedang di duga berisikan narkotika jenis sabu dengan berat total 47,64: gram/bruto, 1 bungkus kotak rokok, 1 buah plastik warna birudan 1 buah plastik warna hitam.

Lanjut Kasihumas, menurut keterangan terduga Pelaku mendapatkan barang haram tersebut dari JF warga Kabupaten Labuhanbatu Selatan yang saat ini sedang dilakukan pengejaran petugas.

Dan Kini Terduga Pelaku dan barang bukti sudah diamankan di Polres Labuhanbatu untuk Proses hukum lebih lanjut, Tutupnya.

(S.gulo)

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Turnamen Sepak Bola Antar Pelajar Resmi Ditutup ,Meriahkan HUT Ke 80 Korps Brimob Polri Di TebingTinggi.
Sinergi TNI–Pemda : Danrem 043/Garuda Hitam Tinjau lokasi Rencana Pendirian Yonif Teritorial dI Pesisir Barat.
Ketua Gapoktan Bhima Sakti Terkesan Berkelit Terkait Dana LPDM
Polres Langkat Gencarkan Sosialisasi Operasi Zebra Toba 2025
Polres Sergai Gelar Razia Besar-Besaran di Tempat Hiburan Malam: Situasi Terkendali, Tidak Ditemukan Narkoba
Rumah Sekretaris Komisi IV DPRD Lamteng Dirusak OTK, Polisi Periksa Saksi dan Telusuri CCTV
*Polres Pagaralam Berhasil Ungkap 17 Kasus dalam Operasi Sikat II Musi 2025*
Ciptakan Sitkamtibmas Aman Kondusif, Polres Lampung Tengah Intensifkan Patroli KRYD Sasar Jalur Lintas hingga Lapas Kelas II B Gunung Sugih

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 22:16 WIB

Turnamen Sepak Bola Antar Pelajar Resmi Ditutup ,Meriahkan HUT Ke 80 Korps Brimob Polri Di TebingTinggi.

Selasa, 18 November 2025 - 19:15 WIB

Sinergi TNI–Pemda : Danrem 043/Garuda Hitam Tinjau lokasi Rencana Pendirian Yonif Teritorial dI Pesisir Barat.

Selasa, 18 November 2025 - 17:27 WIB

Ketua Gapoktan Bhima Sakti Terkesan Berkelit Terkait Dana LPDM

Selasa, 18 November 2025 - 17:18 WIB

Polres Langkat Gencarkan Sosialisasi Operasi Zebra Toba 2025

Selasa, 18 November 2025 - 14:47 WIB

Polres Sergai Gelar Razia Besar-Besaran di Tempat Hiburan Malam: Situasi Terkendali, Tidak Ditemukan Narkoba

Berita Terbaru

NASIONAL

Ketua Gapoktan Bhima Sakti Terkesan Berkelit Terkait Dana LPDM

Selasa, 18 Nov 2025 - 17:27 WIB

NASIONAL

Polres Langkat Gencarkan Sosialisasi Operasi Zebra Toba 2025

Selasa, 18 Nov 2025 - 17:18 WIB