Serah Terima Jabatan PJ Bupati OKU, Kepada Bupati Dan Wakil Bupati OKU Terpilih.

Sabtu, 8 Maret 2025 - 13:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BATURAJA, Mitramabes Com Maret 2025.- Pemerintah Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) menggelar acara serah terima jabatan Pejabat Bupati M.Iqbal Alisyahbana kepada Bupati dan Wakil Bupati OKU terpilih. H.Teddy Meilwansyah dan H.Marjito Bachri.

 

Acara ini berlangsung dengan khidmat di Ruang Abdi Praja Pemkab OKU pada Jum,at, 07 Maret 2025, sekira pukul 15.00 WIB.

 

Acara dihadiri oleh Kapolres OKU AKBP Imam Zamroni, Dandim 00403 0KU Letkol Inf Harri Feriawan Rumawatine mewakili, Ketua PN Baturaja Elvin Andrian, Kajari OKU Choirul Parapat, Wakil Ketua I dan II DPRD OKU, Sekda OKU, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten OKU, para kepala OPD, kabag, camat, lurah, ketua STAI Baturaja Yose Rizal, Rektor Umbara, BUMN, toko agama, dan seluruh tamu undangan lainnya.

 

Dalam sambutanya, M.Iqbal Alisyahbana menyampaikan selamat berpuasa kepada yang dan kepada masyarakat Kabupaten Ogan Komering Ulu OKU.

 

Ia juga menyampaikan ucapan terimakasih kepada seluruh pihak yang telah membantu dan mendukung dirinya selama 208 hari menjabat sebagai Pejabat Bupati OKU, tepat pada tanggal 11 Agustus 2024.

 

“Atas nama pribadi, Iqbal mengucapkan terima kasih dan apresiasi yang sebesar-besarnya kepada seluruh rekan-rekan, termasuk camat, kades, dan lurah yang telah bersama membantu dirinya menjalankan program-program pemerintah kabupaten OKU. Ia juga memohon maaf atas segala khilaf baik secara kedinasan maupun pribadi.

 

Dan tak lupa pula, Iqbal menyampaikan ucapan selamat mengeban amanah kepada Bupati dan Wakil Bupati OKU, H.Teddy Meilwansyah .dan H.Marjito Bachri. Ia yakin bahwa dengan kepemimpinan mereka berdua serta didukung oleh jajaran Pemkab OKU, ” Kabupaten OKU akan mampu lebih maju pesat di masa yang akan datang.

 

Pada kesempatan ini, Bupati OKU H.Teddy Meilwansyah didampingi Wakil Bupati OKU H.Marjito Bachri meminta dukungan dan doa dari seluruh pihak mau pun masyarakat Kabupaten Ogan Komering Ulu OKU, agar dirinya bisa menjalankan tugas dan amana sebagai Bupati OKU dengan sebaik-baiknya.

 

Kami sangat berharap dukungan dan doa nya dari seluruh pihak sehingga kami bisa menjalankan roda Pemerintahan Daerah Kabupaten OKU ini, tidak mungkin kami bisa membangun OKU hanya berdua, ” tandasnya.

 

“Saat ini H.Teddy Meilwansyah dan H.Marjito Bachri resmi menjabat sebagai Bupati dan Wakil Bupati OKU Periode 2025-2030, setelah dilantik oleh Presiden Republik Indonesia.*

 

 

(Jhony/tim) Mitramabes Com.

Berita Terkait

Kuasa Hukum Mahruzar Desak Polda Sumut Percepat Penanganan Laporan Dugaan Penipuan Tambak
Diduga Menyalahgunakan Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD)Guna Aktivitas Judi Online Camat Medan Maimun Almuqarrom Natapradja Akhirnya Resmi Diberhentikan Dari Jabatannya.
Berikan Pelayanan Kesehatan Masyarakat, Pemkab Bantaeng Raih UHC Award
Wabup Tebo Nazar Efendi, S.E, M.Si Serahkan Bantuan Program S4 Genting untuk Keluarga Anak Berisiko Stunting
Bantaeng Raih Penghargaan Universal Health Coverage Award Kategori Madya
Ketua DPD I Partai Golkar Provinsi Lampung sekaligus Anggota DPR RI Komisi V Fraksi Partai Golkar : Penempatan Polri di Bawah Presiden Adalah Amanat Reformasi dan Konstitusi
WARGA PROTES PEMBANGUNAN SPAM BARU SELESAI SUDAH RETAK.
SDN 6 Rantau Bayur Memprihatinkan, Masyarakat Pertanyakan Dana BOS Rp 98,5 Juta, Kepala Sekolah Sulit Dikonfirmasi.

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 08:44 WIB

Kuasa Hukum Mahruzar Desak Polda Sumut Percepat Penanganan Laporan Dugaan Penipuan Tambak

Rabu, 28 Januari 2026 - 08:42 WIB

Diduga Menyalahgunakan Kartu Kredit Pemerintah Daerah (KKPD)Guna Aktivitas Judi Online Camat Medan Maimun Almuqarrom Natapradja Akhirnya Resmi Diberhentikan Dari Jabatannya.

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:39 WIB

Wabup Tebo Nazar Efendi, S.E, M.Si Serahkan Bantuan Program S4 Genting untuk Keluarga Anak Berisiko Stunting

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:39 WIB

Bantaeng Raih Penghargaan Universal Health Coverage Award Kategori Madya

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:58 WIB

Ketua DPD I Partai Golkar Provinsi Lampung sekaligus Anggota DPR RI Komisi V Fraksi Partai Golkar : Penempatan Polri di Bawah Presiden Adalah Amanat Reformasi dan Konstitusi

Berita Terbaru