Tugas Tim Pendim Dalam Program TMMD Ke – 123 Kodim/0416/Bute Mendokumentasikan Seluruh Kegiatan

Jumat, 7 Maret 2025 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

{

{"remix_data":[],"remix_entry_point":"challenges","source_tags":["local"],"origin":"unknown","total_draw_time":0,"total_draw_actions":0,"layers_used":0,"brushes_used":0,"photos_added":0,"total_editor_actions":{},"tools_used":{},"is_sticker":false,"edited_since_last_sticker_save":false,"containsFTESticker":false}

Tebo.mitramabes.com – Bagi sebagian orang, istilah “Pendim” mungkin terdengar asing. Pendim merupakan singkatan dari Penerangan Kodim, yang memiliki peran penting dalam mengkomunikasikan berbagai kegiatan dan pencapaian Kodim kepada masyarakat luas.

Pada pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-123 Komando Distrik Militer (Kodim) 0416/Bungo Tebo, peran Pendim sangat besar. Tim ini aktif mendokumentasikan seluruh kegiatan, baik sasaran fisik seperti pembangunan infrastruktur maupun nonfisik seperti penyuluhan dan interaksi sosial dengan masyarakat.

Namun, di sela-sela kesibukannya, salah satu anggota Tim Pendim 0416/Bute, Pelda Rudi, terlihat mengenalkan sekaligus mengajarkan cara menggunakan kamera digital kepada anak-anak di lokasi TMMD.

Kamera yang selalu setia menemaninya selama pelaksanaan TMMD ke-123 di Desa Teluk Kuali dan Desa Malako Intan itu menjadi media pembelajaran yang menarik bagi anak-anak.

“Saya ingin mereka tahu bahwa dengan kamera, kita bisa mendokumentasikan berbagai momen penting. Siapa tahu, ada di antara mereka yang nanti bercita-cita menjadi fotografer atau jurnalis,” ujar Pelda Rudi, Jumat (07/03/2025).

Kegiatan ini mendapat respons positif dari anak-anak yang antusias mencoba kamera dan belajar cara mengambil gambar. Interaksi ini tidak hanya menambah wawasan mereka tetapi juga semakin mempererat hubungan antara Satgas TMMD dan masyarakat setempat.

Dengan adanya kegiatan seperti ini, TMMD tidak hanya memberikan manfaat dalam pembangunan fisik, tetapi juga memberikan dampak positif dalam pendidikan dan pengembangan keterampilan bagi generasi muda di desa.(Tim)

Editot : Socheh

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polres Sergai Gelar Razia Besar-Besaran di Tempat Hiburan Malam: Situasi Terkendali, Tidak Ditemukan Narkoba
Rumah Sekretaris Komisi IV DPRD Lamteng Dirusak OTK, Polisi Periksa Saksi dan Telusuri CCTV
*Polres Pagaralam Berhasil Ungkap 17 Kasus dalam Operasi Sikat II Musi 2025*
Ciptakan Sitkamtibmas Aman Kondusif, Polres Lampung Tengah Intensifkan Patroli KRYD Sasar Jalur Lintas hingga Lapas Kelas II B Gunung Sugih
Pabrik Singkong Tutup Petani dan Pengusaha Menjerit,
PTPN IV REGIONAL1 Kebun Sisumut Khusus Afdeling VI (enam) tidak pernah di tunas.
Humas Polda Jabar : Polda Jabar Gelar Operasi Tekan Pelanggaran dan Kecelakaan Lalu Lintas Angka Kecelakaan Masih Tinggi
KPL : Dukung Polda Jabar Giat Operasi Zebra Lodaya 2025

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 14:47 WIB

Polres Sergai Gelar Razia Besar-Besaran di Tempat Hiburan Malam: Situasi Terkendali, Tidak Ditemukan Narkoba

Selasa, 18 November 2025 - 14:46 WIB

Rumah Sekretaris Komisi IV DPRD Lamteng Dirusak OTK, Polisi Periksa Saksi dan Telusuri CCTV

Selasa, 18 November 2025 - 13:33 WIB

*Polres Pagaralam Berhasil Ungkap 17 Kasus dalam Operasi Sikat II Musi 2025*

Selasa, 18 November 2025 - 13:07 WIB

Ciptakan Sitkamtibmas Aman Kondusif, Polres Lampung Tengah Intensifkan Patroli KRYD Sasar Jalur Lintas hingga Lapas Kelas II B Gunung Sugih

Selasa, 18 November 2025 - 12:37 WIB

Pabrik Singkong Tutup Petani dan Pengusaha Menjerit,

Berita Terbaru

BERITA UTAMA

PT Asia Pratama Global Siap Kukuh Kan Sentral Ekspansi Nasional

Selasa, 18 Nov 2025 - 15:15 WIB