Pemdes Kota Harapan Kabupaten Tanjab Timur Laksanakan Kegiatan Musrembang Tingkat Desa

Sabtu, 25 Januari 2025 - 18:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Timur, Mitramabes.com Pemerintah Desa(Pemdes) Muhamad Tandri melaksanakan musyawarah rencana pembangunan desa (Musrembangdes) Tahun anggaran 2025,di aula kantor desa.


Kepala Desa,Muhamad Tandri menyampaikan anggaran tahun 2025 nantinya dapat digunakan dengan sebaik mungkin dan tepat sasaran,agar dapat menunjang/mendorong prioritas perkembangan di desa dan meningkatkan perekonomian masyarakat yang tinggal di desa Kota Harapan ini.


Kepala Desa Muhamad Tandri berharap,kepada seluruh pihak pemerintah kiranya,dapat mendukung kemajuan pembangunan di desa Kota Harapan ini,agar nantinya masyarakat Kota Harapan dapat melihat dan juga menikmati hasil dari kerjasama antara pemerintah setempat dan pemerintah daerah.


Demikian harapan warga masyarakat yang ada di desa Kota Harapan ini,Ujar Kepala Desa Kota Harapan.


Dalam kegiatan itu,masing – masing Kadus,Rt,dan masyarakat semua mengajukan usulan lumayan banyak,hampir 70 usulan banyaknya,salah satunya Infrastruktur,Jalan Jembatan Penghubung,Tanggul,Peningkatan Jalan.


Mudah – mudahan dari banyaknya yang diusulkan/direkomendasikan itu dapat dikabulkan semuanya.


Dalam pelaksanaan Musrembang tersebut,hadir semuanya,baik Kades,BPD,Camat,Sekdes,Ketua BPD(Ilias)dan anggotanya,semua perangkat desa,Kadus,Rt,dan juga Tokoh masyarakat,Tokoh Agama dan beberapa diantaranya ada masyarakat juga hadir dalam pelaksanaan musrembang.


Disepanjang kegiatan berlangsung,Alhamdulilah,aman dan tertib dari awal hingga sampai selesai,tutup nya.



Dino Mbs

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Pimpinan Umum Media Nasional Mitra Mabes Serta Jajaran Apresiasi Pemerintah Atas Pemberian Gelar Pahlawan Kepada Sueharto
SD Negeri Blang Muko Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H
Opsmal Sat Narkoba Polres Pelalawan Berhasil Meringkus Empat Orang Tetsangka Pengedar Shabu.
Yudhi H. Prabowo Manager Kebun Adolina Bungkam Ketika Dikonfirmasi Mengenai Adanya Anak Dibawah Umur Bekerja di Kebun Adolina. 
SD Negeri Blang Muko Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H 
Bupati Humbang Hasundutan Sambangi SLB Negeri Doloksanggul
SD Negeri 1 Simpang Peut Laksanakan Acara Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H
Pemkab Tapanuli Utara bersama DPRD Setujui Ranperda Pembentukan Perangkat Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 16:13 WIB

Pimpinan Umum Media Nasional Mitra Mabes Serta Jajaran Apresiasi Pemerintah Atas Pemberian Gelar Pahlawan Kepada Sueharto

Sabtu, 15 November 2025 - 15:22 WIB

Opsmal Sat Narkoba Polres Pelalawan Berhasil Meringkus Empat Orang Tetsangka Pengedar Shabu.

Sabtu, 15 November 2025 - 13:17 WIB

Yudhi H. Prabowo Manager Kebun Adolina Bungkam Ketika Dikonfirmasi Mengenai Adanya Anak Dibawah Umur Bekerja di Kebun Adolina. 

Sabtu, 15 November 2025 - 13:15 WIB

SD Negeri Blang Muko Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H 

Sabtu, 15 November 2025 - 10:39 WIB

Bupati Humbang Hasundutan Sambangi SLB Negeri Doloksanggul

Berita Terbaru