Tegas! Polda Lampung Gencarkan Penertiban Kendaraan ODOL*

Rabu, 8 Januari 2025 - 20:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bandar Lampung Mitra Mabes.Com – Polda Lampung menegaskan terus menertibkan keberadaan kendaraan melebihi kapasitas atau over dimension over loading (ODOL) di wilayah hukum setempat.

Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Pol Umi Fadilah Astutik mengatakan, tim terpadu meliputi TNI/Polri, Dinas Perhubungan, Satpol PP, dan instansi terkait lainnya telah melaksanakan penindakan pelanggaran lalu lintas kendaraan ODOL.

“Penindakan pelanggaran termasuk terhadap truk muatan batu bara, dilakukan dengan cara penindakan pelanggaran dengan tilang dan teguran,” ujarnya, Rabu (8/1/2025).

Lebih dari ini, petugas tim gabungan juga menindak tegas kendaraan truk bermuatan batu bara dengan melakukan sanksi putar balik.

Sebagai catatan, hasil kegiatan penindakan pelanggaran dengan tilang dan pemutaran balik kendaraan angkutan batu bara ODOL selama 29 Mei-3 Juni 2024 mencapai puluhan unit kendaraan.

“Penindakan dengan tilang sebanyak 55 unit kendaraan dan pemutaran balik kendaraan truk sebanyak 64 unit kendaraan,” tegas Umi.

Terkait pengawasan terhadap kendaraan batu bara melintas di jalan Provinsi Lampung, Umi menambahkan, personel Polda Lampung bersama Polres Way Kanan, Polres Lampung Utara, dan instansi terkait telah melaksanakan hasil rapat kordinasi.

“Kami tegas menerbitkan kendaraan bermuatan batu bara yang melebihi muatan (ODOL) melintas di wilayah hukum Polda Lampung,” tegas eks Kapolres Metro tersebut.

Editor: Trimo Riadi

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Polsek Seputih Banyak Konsisten Hadir untuk Membantu Masyarakat Lewat Program Jumat Berbagi
Bos Cuan Lubuklinggau Resmi Berdiri,Siap Membangun Komunitas Crypto Yang Kuat.
Kepala Sekolah SMP Negeri 6 Darul Makmur Beserta Murid lakukan Gotong Royong Bersama
Kegiatan Terakhir MPLS SDN Teripa Atas Kegiatan Menggambar Dan Penggerakan Diri.
DPC GRANAT LAMPUNG TENGAH GIAT KIE P4GN BAGI PARA PELAJAR DI LINGKUNGAN SMPN 1 RUMBIA DALAM RANGKA MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS) T.A. 2025/2026
AMBULANS DESA TAK TERAWAT SELAMA DUA TAHUN, LSM KPK INDEPENDEN PERTANYAKAN KINERJA PEMERINTAH DESA SUNGAI KUBU
Ketua DPC Kompi B Tebing Tinggi Angkat Bicara Terkait Larangan Wartawan Meliput di Area PDAM
Penusukan Dengan Menggunakan Senjata Tajam Di Rimbo Bujang Mengakibatkan Korban Meninggal Dunia (MD).

Berita Terkait

Jumat, 18 Juli 2025 - 14:31 WIB

Polsek Seputih Banyak Konsisten Hadir untuk Membantu Masyarakat Lewat Program Jumat Berbagi

Jumat, 18 Juli 2025 - 13:57 WIB

Bos Cuan Lubuklinggau Resmi Berdiri,Siap Membangun Komunitas Crypto Yang Kuat.

Jumat, 18 Juli 2025 - 13:53 WIB

Kepala Sekolah SMP Negeri 6 Darul Makmur Beserta Murid lakukan Gotong Royong Bersama

Jumat, 18 Juli 2025 - 13:52 WIB

Kegiatan Terakhir MPLS SDN Teripa Atas Kegiatan Menggambar Dan Penggerakan Diri.

Jumat, 18 Juli 2025 - 13:33 WIB

DPC GRANAT LAMPUNG TENGAH GIAT KIE P4GN BAGI PARA PELAJAR DI LINGKUNGAN SMPN 1 RUMBIA DALAM RANGKA MASA PENGENALAN LINGKUNGAN SEKOLAH (MPLS) T.A. 2025/2026

Berita Terbaru