Kadis ketahanan pangan dan pertanian,melepas keberangkatan mahasiswa Polbangtan medan, setelah enam bulan magang di pakpak bharat,

Senin, 23 Desember 2024 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAKPAK BHARAT, MITRA MABES. COM-Usai melaksanakan Program Magang di Kabupaten Pakpak Bharat, enam Mahasiswa politeknik pembangunan pertanian (Polbangtan) Medan kembali ke Kampus Mereka untuk melanjutkan study.

Keberangkatan mereka dilepas oleh Kepala Dinas Ketahanan Pangan Dan Pertanian Pakpak Bharat, Adei Johan Banurea, SP, MP yang selama enam bulan terakhir menjadi tempat magang mereka.

Selamat kembali ke Kampus, lanjutkan study kalian, semoga kelak langkah sukses menuntun kalian kembali ke Pakpak Bharat. Terimakasih atas bantuan dan kontribusi, serta ilmu yang bermanfaat bagi kami di Pakpak Bharat, ucap Adei Johan.

Enam orang mahasiswa politeknik pembangunan pertanian (Polbangtan) Medan telah melaksanakan program magang di Kabupaten Pakpak Bharat. Mereka tergabung dalam program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) yang dilaksanakan oleh Kementerian Pertanian RI.

Kementerian Pertanian (Kementan) terus mendorong program perluasan Areal Tanam (PAT) melalui berbagai kegiatan seperti optimasi lahan rawa dan pompanisasi. Salah satu langkah untuk mendukung hal tersebut melalui penyiapan sumberdaya manusia andal dengan mendorong peningkatan kompetensi dan pemahamannya dalam meningkatkan produksi.

Pendampingan Program Perluasan Areal Tanam (PAT) Pompanisasi, merupakan program dari kementerian pertanian yang menargetkan pemanfaatan lahan guna memenuhi kebutuhan air bagi lahan-lahan sawah tanah yang kering akibat gelombang panas ekstrem. Serta bagi lahan kering yang dimanfaatkan untuk pertanaman padi gogo.

Di kabupaten Pakpak Bharat mahasiswa politeknik pembangunan pertanian (Polbangtan) Medan bertugas memastikan penyaluran pompa, mengidentifikasi lahan yang membutuhkan pompa dan membantu masyarakat.

Editor, L padang,

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Tonggak Baru Perjuangan: Tri Supriyadi Diangkat sebagai Waketum LSM HARIMAU
Lengking Gitar Kapolda Iringi Semangat Bhayangkara: ‘Kami untuk Masyarakat’
Ganja dalam Bagasi Bus: PJR Polda Lampung Gagalkan Penyelundupan 4 Kg di Tol Bakter
Bhabinkamtibmas Desa Merangin Gelar Perpustakaan Keliling, Ajak Anak-anak Gemar Membaca!  
Miris..Masa pengabdian honorer tidak menjadi patokan untuk jadi PPPK.
Kapolres Kampar Pimpin Langsung Penanganan Kebakaran Lahan di Tapung, Tunjukkan Kebersamaan dan Kepemimpinan!  
Warga Bangkinang Ditangkap Satreskrim Polres Kampar, Ini Kasusnya!
Tokoh Masyarakat Desa Rambong Tak terima Kepala Desanya Di Tuding Palsukan Surat SKT

Berita Terkait

Kamis, 3 Juli 2025 - 08:37 WIB

Tonggak Baru Perjuangan: Tri Supriyadi Diangkat sebagai Waketum LSM HARIMAU

Kamis, 3 Juli 2025 - 08:35 WIB

Lengking Gitar Kapolda Iringi Semangat Bhayangkara: ‘Kami untuk Masyarakat’

Kamis, 3 Juli 2025 - 08:21 WIB

Ganja dalam Bagasi Bus: PJR Polda Lampung Gagalkan Penyelundupan 4 Kg di Tol Bakter

Kamis, 3 Juli 2025 - 07:36 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Merangin Gelar Perpustakaan Keliling, Ajak Anak-anak Gemar Membaca!  

Kamis, 3 Juli 2025 - 07:29 WIB

Miris..Masa pengabdian honorer tidak menjadi patokan untuk jadi PPPK.

Berita Terbaru