ASA Menyala Di Desa Marga Bhakti D5

Sabtu, 7 September 2024 - 12:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mitramabes,com. Bengkulu Utara (07/09/24).-Arie Septia Adinata, SE., M.AP Dan H, Sumarno, Spd, calon Bupati dan wakil Bupati Bengkulu utara, acara Syukuran di kediaman Anggota DPRD Bengkulu utara partai Golkar Wahyudi, Di Desa Marga Bhakti D5 Kec Pinang Raya, Bengkulu utara pada hari Sabtu, 07/09/2024.

Wahyudi merupakan kader Golkar yang pada pemilihan legislatif lalu berhasil memperoleh kursi di DPRD Bengkulu utara, melalui Partai Golkar di daerah pemilihan dapil empat Bengkulu Utara.

Turut hadir di acara tersebut Hasdiansyah Anggota DPRD BU, Parmin Anggota DPRD BU, Camat Pinang Raya, Kapolsek Pinang Raya dan Ketua serta anggota Forum Kades Se kecamatan Pinang Raya.

Dalam sambutannya Arie Septia Adinata mengucapkan selamat kepada saudara Wahyudi, yang berhasil duduk sebagai Anggota DPRD  Bengkulu utara periode 2024-2029.

“ASA juga berharap semoga di pemilu yang tidak lama lagi, Semoga seluruh masyarakat Kecamatan Pinang Raya, dapat mendukung ASA di pilkada mendatang. dengan harapan semoga nanti bisa mencapai Bengkulu Utara, Maju Hebat Bahagia” singkat Arie Septia Adinata, SE., M.AP. [Ruskan fanani]

Facebook Comments Box

Berita Terkait

Ploting Point Pagi, Personel Polsek Pontinanak Utara Prioritas Pengaturan Dilokasi Padat Arus Lalulintas
Bupati Anwar Sadat Buka Pelatihan Peningkatan Kompetensi SDM Koperasi Merah Putih
Peningkatan Keterampilan dan Pemberian Stimulus Pembangunan Usaha Bagi Masyarakat Desa Hutan Ayu
Kapolres Langkat Hadiri Pembukaan MTQ ke-58 Kabupaten Langkat
Polres Langkat Laksanakan Pos Padat Pagi Upaya Ciptakan Kamseltibcarlantas
Bupati Taput Pimpin Rapat Pembahasan Ranperda Perubahan Perangkat Daerah.
Bupati Bersama Anggota DPRD Humbang Hasundutan Tanam Kentang di “Bumdes Sipalakki Makmur”
PEMKAB SAMOSIR LUNCURKAN INOVASI “RAMOS PANTAS” ATASI STUNTING

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 22:36 WIB

Ploting Point Pagi, Personel Polsek Pontinanak Utara Prioritas Pengaturan Dilokasi Padat Arus Lalulintas

Kamis, 13 November 2025 - 21:14 WIB

Bupati Anwar Sadat Buka Pelatihan Peningkatan Kompetensi SDM Koperasi Merah Putih

Kamis, 13 November 2025 - 20:30 WIB

Kapolres Langkat Hadiri Pembukaan MTQ ke-58 Kabupaten Langkat

Kamis, 13 November 2025 - 20:23 WIB

Polres Langkat Laksanakan Pos Padat Pagi Upaya Ciptakan Kamseltibcarlantas

Kamis, 13 November 2025 - 19:21 WIB

Bupati Taput Pimpin Rapat Pembahasan Ranperda Perubahan Perangkat Daerah.

Berita Terbaru