Home / TNI

Kapten Inf Silas Eban Boroalo Perwira Seksi Operasi Kodim 1311/Morowali: Sinergi dan Kesiapan Menjadi Kunci Keberhasilan Operasi Mantap Praja Tinombala 2024

Selasa, 13 Agustus 2024 - 09:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MOROWALI, MITRA MABES – Kapten Inf Silas Eban Boroalo, Perwira Seksi Operasi Kodim 1311/Morowali, hadir dalam Rapat Koordinasi (Rakor) Lintas Sektoral untuk Operasi Mantap Praja Tinombala 2024 yang digelar di Hotel Surya, Desa Bente, Kecamatan Bungku Tengah, Kabupaten Morowali, pada Senin pagi, 12 Agustus 2024.
Rakor ini bertujuan untuk memastikan kesiapan Polres Morowali dan instansi terkait dalam menghadapi Pilkada Serentak Tahun 2024. Acara ini dihadiri oleh unsur Forkopimda, KPU, Bawaslu, serta instansi terkait lainnya.
Kapolres Morowali AKBP Suprianto, S.I.K., M.H., menekankan pentingnya profesionalisme, etika moral, dan komitmen yang kuat dalam tugas pengamanan untuk menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif menjelang tahapan Pilkada. Ia juga menekankan sinergi antar instansi sebagai kunci untuk menjamin keamanan dan kelancaran pilkada.
“Kepada seluruh anggota, saya minta untuk meningkatkan semangat dan kewaspadaan dalam pengamanan. Penempatan personil harus tepat dan terus bersinergi guna memberikan rasa aman kepada masyarakat. Semoga Pilkada Morowali berjalan aman, lancar, dan sejuk,” ujar Kapolres Morowali AKBP Suprianto.
Saat dikonfirmasi Kapten Inf Silas Eban Boroalo menyampaikan, “Sebagai bagian dari tim operasi, kami di Kodim 1311/Morowali berkomitmen untuk mendukung sepenuhnya pelaksanaan Pilkada Serentak 2024. Sinergi antara TNI, Polri, dan seluruh elemen masyarakat adalah kunci untuk menciptakan situasi yang aman dan kondusif. Kami siap berkoordinasi dan bekerja sama dengan semua pihak untuk memastikan proses Pilkada berjalan dengan baik. Mari kita tingkatkan kesiapsiagaan dan berikan kontribusi terbaik demi keamanan dan ketertiban bersama.( Pendim 1311/Morowali )
Facebook Comments Box

Berita Terkait

Patroli Di Sepanjang Blue line,Prajurit Kompi Alpha Main Body Yonif 114/SM Brigif 25/Siwah Temukan UXO.
Menyatu dengan Masyarakat, Satgas TMMD ke 126 Desa Kute Keramil Kec Linge mempererat kemanunggalan.
Anggota satgas Yon TP 854/Dharma Kersaka, anggota Koramil 05/Linge serta Masyarakat dan tokoh agama melaksanakan doa bersama syukuran bahwa TMMD sudah di penghujung.
Bupati Aceh Tengah Sambut Kedatangan Pangdam Iskandar Muda Di Pendopo Bupati Aceh Tengah
POLSEK LINGE DAN KORAMIL 05/LINGE TINDAK LANJUTI KEBAKARAN EMPAT UNIT RUMAH DI KAMPUNG DELUNG SEKINEL
Penyambutan Warga Baru dan Serah Terima Jabatan Danramil, Ini Kata Dandim 0106 Aceh Tengah
Kapolres Aceh Tengah Ikuti Upacara Sumpah Pemuda ke-97, Kobarkan Semangat Persatuan dan Kebangsaan
Polsek Linge Bersama Koramil 05/Linge,serta tim melakukan pemadaman Karhutla di Kampung simpang Tiga Uning Kecamatan Linge.

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 20:43 WIB

Patroli Di Sepanjang Blue line,Prajurit Kompi Alpha Main Body Yonif 114/SM Brigif 25/Siwah Temukan UXO.

Rabu, 5 November 2025 - 21:16 WIB

Menyatu dengan Masyarakat, Satgas TMMD ke 126 Desa Kute Keramil Kec Linge mempererat kemanunggalan.

Rabu, 5 November 2025 - 21:03 WIB

Anggota satgas Yon TP 854/Dharma Kersaka, anggota Koramil 05/Linge serta Masyarakat dan tokoh agama melaksanakan doa bersama syukuran bahwa TMMD sudah di penghujung.

Rabu, 5 November 2025 - 14:10 WIB

Bupati Aceh Tengah Sambut Kedatangan Pangdam Iskandar Muda Di Pendopo Bupati Aceh Tengah

Rabu, 5 November 2025 - 12:53 WIB

POLSEK LINGE DAN KORAMIL 05/LINGE TINDAK LANJUTI KEBAKARAN EMPAT UNIT RUMAH DI KAMPUNG DELUNG SEKINEL

Berita Terbaru